Saturday, 3 June 2023

Delhen

PELAKU PENCURIAN DITANGKAP, SATU BERSTATUS PELAJAR

https://www.youtube.com/watch?v=76kdZfHEz6g Kepulauan Yapen - Enam pelaku ditangkap polisi lantaran melakuakan pencurian. Satu diantaranya masih berstatus pelajar. Pelaku beserta barang bukti sudah diamankan di mapolres Yapen. Kapolres Kepulauan Yapen, AKBP Ferdyan Indra fahmi saat jumpa pers Kamis 10 Maret 2022 mengatakan, penangkapan para pelaku berawal dari adanya laporan pencurian di toko peralatan Sungai Rimbo di Jl. Muhamad Yamin Serui. Dari hasil pengembangan polisi menangkap empat orang pelaku...

KUASA HUKUM KASUS PENYERANGAN POSRAMIL KISOR NYATAKAN 3 TERSANGKA BERUSIA ANAK-ANAK

https://www.youtube.com/watch?v=wfJ2ddkpmyI Kota Sorong - LBH Kaki Abu, kuasa hukum enam tersangka kasus penyerangan posramil Kisor, membantah pernyataan kejaksaan negeri Sorong bahwa tidak ada anak diantara...

POLRESTA SORONG TETAPKAN SATU TERSANGKA PENYEBAB KEMATIAN IRFAN WARFANDU

https://www.youtube.com/watch?v=FJrq-_VKJIc Kota Sorong - Penyidik reserse dan kriminal polres Sorong Kota akhirnya menetapkan R sebagai tersangka dalam kasus dugaan pembunuhan terhadap Irfan Warfandu yang jenazahnya...

DIDUGA NISTAKAN AGAMA, LBH KAKI ABU SAMPAIKAN KLARIFIKASI DAN MINTA MAAF

https://www.youtube.com/watch?v=jyDz4S7qbeQ Kota Sorong - LBH Kaki Abu, Rabu siang kemarin, secara resmi dan terbuka menyampaikan permohonan maaf atas ucapan salah satu oknum pengacara saat berorasi...

GRUP OPAKISILIMO, KAUM MUDA PAPUA YANG BERKARYA LEWAT MUSIK ROHANI

https://www.youtube.com/watch?v=wz6ok-xPN2A Kab. Sorong Selatan - Sekelompok anak muda dari kota Wamena, Papua berkreasi dan menyalurkan bakat seni lewat grup musik Opakisilimo. Grup musik ini mengkhususkan...

WARGA SORONG PALANG JALAN TUNTUT KLARIFIKASI DUGAAN PENISTAAN AGAMA

https://www.youtube.com/watch?v=yiyKsq2ma8E Kota Sorong - Warga memblokade jalan dengan menggunakan drum bekas, kayu dan bangku untuk berjualan. Warga juga membakar ban bekas di jalan sehingga menimbulkan...

AMANKAN PSU YALIMO, POLDA PAPUA TERJUNKAN 10 KOMPI BRIMOB NUSANTARA

https://www.youtube.com/watch?v=fEUqPO-WbLs Kota Jayapura - Sepuluh satuan setingkat kompi (SSK) Brimob Nusantara akan diterjunkan untuk mengamankan pemungutan suara ulang di kabupaten Yalimo, Papua yang direncakan 26...

LIPUTAN REVIEW AKHIR TAHUN 2021 OTSUS & STRATEGI PERCEPATAN PEMBANGUNAN

https://www.youtube.com/watch?v=a2IW_xS4uo8 Bagaimana Otsus dalam pandangan masyarakat Papua setelah 20 tahun? dan Bagaimana strategi percepatan pembangunan kesejahteraan Papua dan Papua Barat dapat dilakukan sesuai harapan presiden...

REVIEW AKHIR TAHUN 2021 OTSUS & STRATEGI PERCEPATAN PEMBANGUNAN KESEJAHTERAAN PAPUA & PAPUA BARAT

https://www.youtube.com/watch?v=yTbRCmyIrg4 Bagaimana Otsus dalam pandangan masyarakat Papua setelah 20 tahun? dan Bagaimana strategi percepatan pembangunan kesejahteraan Papua dan Papua Barat dapat dilakukan sesuai harapan presiden...

SEKDA SORSEL RESMIKAN GPI JALAN SUCI “JEMAAT EMAUS” MOSWAREN

https://www.youtube.com/watch?v=-H1SbJBoNCQ Kab. Sorong Selatan - Sekretaris daerah kabupaten Sorong Selatan, Dance Nauw meresmikan gedung Gereja Pekabaran Injil (GPI) Jalan Suci, jemaat Emaus, Moswaren pada Kamis...

KASUS KEJAHATAN KONVENSIONAL DI KEEROM MENINGKAT, CURANMOR MASIH TERTINGGI

https://www.youtube.com/watch?v=P00NLiC7y40 Keerom - Polres Keerom, Papua, merilis jumlah kejahatan konvensional selama tahun 2021 masih mengalami peningkatan yakni 16,2 persen dari tahun sebelumnya. Di tahun 2020...

SEORANG PRIA DI KOMPLEKS BTN SORONG DITEMUKAN MEMBUSUK DALAM RUMAH

https://www.youtube.com/watch?v=3ugWKGJ1F7E Kota Sorong - Abdul Jainun alias Cecep, berusia 40 tahun ditemukan dalam keadaan meninggal oleh kerabat dan tetangganya di dalam kamar dengan kondisi tubuh...

PENGACARA UNJUK RASA DI PENGADILAN DAN KEJARI SORONG

https://www.youtube.com/watch?v=AxU6E90JDco Kota Sorong - Dengan menggunakan jubah pengacara, 4 pengacara yang tergabung dalam lembaga bantuan hukum Kaki Abu, berunjuk rasa di depan pengadilan dan kejaksaan...