https://www.youtube.com/watch?v=fiGBZiB6jrY&feature=youtu.be
Pada masa pendemi Covid-19 melanda Indonesia bahkan dunia membuat semua pihak waspada akan meyebaran virus tersebut, termasuk di pulau Dom distrik Sorong Kepulauan, Kota Sorong, Papua Barat. Lurah dan relawan kesehatan disana secara swadaya membuat pos pemeriksaan di pintu masuk pulau tersebut. Warga yang balik dari Kota Sorong, wajib menjalani protokol kesehatan yang cukup ketat.