Friday, 21 March 2025

PERKUAT IMUN TUBUH, KIPM SORONG BAGIKAN PAKET IKAN

-

https://youtu.be/tNrRYD0-ubc
Dalam rangka bulan Mutu Karantina, Badan Karantina Ikan Pengendalian Mutu (KIPM) Sorong, Papua Barat, mengadakan bakti sosial dengan membagi paket ikan sehat bermutu, sebagai salah satu upaya penguatan daya tahan tubuh dalam mencegah Covid-19. Paket ikan yang disumbangkan KIPM terdiri dari ikan kaleng dan ikan abon berkualitas, yang akan dibagikan di 7 titik berbeda dalam wilayah Kabupaten Sorong.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Artikel Terbaru