https://youtu.be/gIxX5CJlYFI
Penyelenggaraan rekrutmen Bintara Polri tahun 2020 khusus OAP di lingkup Polda Papua dan Papua Barat, resmi dibuka hari ini dan akan ditutup pada 10 Februari 2020 mendatang. Kriteria OAP yang diterapkan yakni keturunan papua atau papua barat berdasarkan garis keturunan orang tua kandung sampai derajat kedua atau level kakek atau nenek. Kriteria ini dibuktikan dengan akte kelahiran atau surat keterangan lahir, kemudian diperkuat dengan surat keterangan dari desa atau kepala suku.