https://youtu.be/FBNxFy1QH1s
Dalam rangka memeriahkan HUT Proklamasi Kemerdekan RI ke-73, Mooi Park Saoka mengadakan Turnament Sepak Bola Pantai. Turnamen yang diselenggarakan 10-16 Agustus 2018 ini diikuti oleh 32 tim, bertujuan untuk membina generasi muda agar tidak terjerumus ke dalam aktifitas negatif seperti Miras dan Narkoba.